LSKM Kalbar Wacanakan Kegiatan Advokasi Hukum di Perbatasan Antar Negara.

LSKM Kalbar Wacanakan Kegiatan Advokasi Hukum di Perbatasan Antar Negara.

Mitragalaksi.com, Pontianak, Kalbar. Salah satu program kerja yg di sepakati adalah mewacanakan kegiatan advokasi hukum di wilayah perbatas antar negara, hal itu disampaikan oleh Ketua Umum DPP LSKM Guntur perdana pada rapat kerja di Aula Bappeda.

” Insya allah melalui Bidang Hukum dan Ham kami akan mewacanakan kegiatan advokasi Hukum di wilayah perbatasan antar negara ” Ucap Guntur Perdana

Kemudian dirinya mengatakan kegiatan ini salah satu bentuk ikhtiar LSKM dalam membantu pemerintah terkait kesadaran hukum bagi masyarakat.

Baca Juga : Polda Kalbar Bekerjasama Dengan DISPORAPAR dan PHRI Provinsi Kalbar Menggelar Serbuan Vaksinasi Dengan Jumlah 1.100 Dosis Vaksin.

” Ini bagian dari upaya dan ikhtiar kami ( LSKM ) dalam membantu pemerintah untuk menciptakan kesadaran Hukum di wilayah perbatasan

kemudian dirinya berharap do’a dan support dari masyarakat agar program yg disepakati dalam berjalan lancar

” Mohon do’a dan dukungan dari masyarakat agar program kami berjalan lancar ” ucapnya.

[ Reni ]

error: Content is protected !!